Bagaimana Tidak Terjadi Korsleting Listrik Pada Mesin Kendaraan Pada Saat Tergenang Air
- Tsabit Arubaya-Indo PARA Chemicals
- Dec 14, 2017
- 1 min read
Produk Merk BROM yaitu POWER PROTECTION-BR 1066 PS merupakan formulasi produk yang sangat spesifik untuk pelapisan akhir di beberapa bagian kubikel; rak TR, CT, PMT, finger, busbar, isolator, bagian-bagian elektrik, panel, kontak baterai, transformer dan instalasi listrik lainnya.
POWER PROTECTION-BR 1066 PS memiliki kemampuan dalam mengatisipasi kelembaban ekstrem, menetralkan efek polutan yang berasal dari debu, sisa pembakaran/karbon atau efek penggaraman.
POWER PROTECTION-BR 1066 PS didesain secara sangat unik, karena dapat diaplikasikan pada bagian-bagian kubikel/trafo, baik yang bersifat isolator maupun konduktor.
Fungsi lain dari POWER PROTECTION-BR 1066 PS adalah melindungi peralatan listrik dari bahaya jamur (korona) dan karat.
" Sangat dimungkinkan bahwa produk BROM POWER PROTECTION-BR 1066 PS bisa di aplikasikan pada elektrik kendaraan bermotor untuk mengatisipasi terjadi korselting listrik baik dalam keadaan lembab yang ekstrim ".
POWER PROTECTION-BR 1066 PS sangat bagus untuk memlindungi lampu-lampu taman, penerangan jalan umum (PJU) dan lain sebagainya, supaya lampu awet (tahan lama) dan tidak mengalami korselting.

Ilustrasi Dan Uji Coba Produk BROM " POWER PROTECTION-BR 1066 PS "
Di Balai Kota Daerah Istimewa Yogyakarta
Lampu bolham dan fitting lampu yang telah dilapisi POWER PROTECTION-BR 1066 PS dan dialiri arus listrik selanjutnya dimasukan kedalam bejana yang diisi air bahwa tidak mengalami korselting listrik, lampu tetap menyala di dalam air.

Tangan telanjang dimasukan ke dalam bejana berisi air yang telah dialiri arus listrik lewat fitting dan bohlam (telah dilapisi POWER PROTECTION-BR 1066 PS) tersebut tidak menghantarkan listrik sehingga tangan yang masuk ke dalam air tersebut tidak merasakan adanya tegangan listrik.



Comentários